Masih Tak Terima Hasil Pengumuman KPU, PDIP Minta MPR Tunda Pelantikan Prabowo-Gibran

Bagikan
03 Mei 2024 | Author : Sussant Susanti
Foto: IDE Times
Ketua Tim Hukum PDI Perjuangan (PDIP) Gayus Lumbuun optimis gugatan yang diajukan pihaknya dapat membawa masukan ke Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI
Ketua Tim Hukum PDI Perjuangan (PDIP) Gayus Lumbuun optimis gugatan yang diajukan pihaknya dapat membawa masukan ke Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI dalam melantik presiden dan wakil presiden terpilih, Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka, mendatang.

Menurutnya, Ajuan Gugatan tersebut membawa harapan putusan Mahkamah Konstitusi (MK) final dengan binding dan bijaksana.

“Namun esensi putusan itu yang kita harapkan,” kata Gayus di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), Cakung, Jakarta Timur, Kamis (2/5/2024).

Gayus menegaskan, bahwa gugatannya di PTUN tidak akan mempengaruhi putusan MK yang menetapkan Prabowo-Gibran sebagai presiden dan wakil presiden terpilih. Baginya, tidak ada putusan lain yang bisa membatalkan putusan MK yang final dan binding.

“Tidak ada membatalkan, artinya putusan ini kami membayangkan tidak akan ada,” ucap Gayus.

Namun, ia menegaskan bahwa gugatan ini akan mengungkapkan kelayakan Prabowo-Gibran memimpin Bangsa Indonesia. Maka diperlukan bukti-bukti konkret bagi MPR untuk dapat mempertimbangkan pelantikan keduanya mendatang.

“Maka rakyat yang diwakili Senayan di legislatif, yaitu MPR, wadahnya seluruh rakyat mempunyai keabsahan berpendapat itu ada di sana diwakili, dia akan memikirkan apakah sebuah produk yang diawali melanggar hukum itu bisa dilaksanakan,” Tegasnya.
Baca Juga
• UMK dan UMSK 2025 Kota Tangerang Naik, Partai Buruh: Layak Diikuti Daerah Lain
• Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Enggan Masuk Kabinet Prabowo-Gibran
• KPU Umumkan Data C Hasil Pilkada Tingkat Provinsi 2024 Capai 97%
• Jokowi Usul Jadi Ketua Umum PDIP, Ini Kata Poltisi PDIP
• Akan Habiskan Sisa jabatan di IKN, Ini Alasan Jokowi
# pdip #mpr #prabowogibran #presiden #wakilpresiden #indonesia #politik
29 Mei 2024
Tegas! DKPP Sebut Penyelenggara Pemilu Yang Kena Sanksi Berat Bisa Langsung Dipecat
21 Maret 2025
Ada Nama Ganjar, KPK Akan Panggil Anggota DPR Penerima Fee Proyek e-KTP
10 Juni 2024
Prabowo dan Gibran Bertemu di Akhir Pekan, Ngopi Bersama Sambil Tukar Pikiran
14 Desember 2024
KPK Periksa Yasonna, Pakar: Hasto Perlu Diperiksa Kembali
15 Mei 2024
Gerindra dan Golkar Usung Bobby Nasution Masuk Bursa Calon Gubernur Sumut
13 Maret 2025
Pengangkatan CASN Ditunda, Prabowo: Tenang, Semuanya lagi Diurus
BERITA LAINNYA
Infotainment Heboh! Putri Aghnia Punjabi Dianiaya Sang Pengasuh, Tubuh Sang Anak Penuh Lebam
Luar Negeri Konflik Selama 7 Tahun, Angelina Jolie Resmi Cerai Dengan Brad Pitt, Singgung Harta Gono-Gini
Kesehatan Awasi Anak Anda Agar Tak Terpapar PTM, Pengamat: Perlu adanya Regulasi Jajanan
Hiburan Senyum Manis Kate Middleton di Wimbledon Pasca Divonis Idap Kanker
Infotainment Detik-detik Akad Nikah Pratama Arhan dan Azizah Salsha, Terkuak Mas Kawinnya
Ide Times adalah Portal Media Online yang menyajikan Berita Terkini dan Terbaru seputar Informasi, News Update, Politik, Ekonomi, Humaniora dan Gaya Hidup.