Update Terbaru - Berita Populer - Kategori

Resep Tumis Teri, Simpel dan Enak Banget

Bagikan
01 Februari 2024 | Author : Redaksi
Foto: IDE Times
Ide Membuat lauk ekonomis dan masakan yang nikmat dan simpel tentu sering dicari orang-orang saat ini, salah satunya yakni olahan tumis timun teri
Ide Membuat lauk ekonomis dan masakan yang nikmat dan simpel tentu sering dicari orang-orang saat ini, salah satunya yakni olahan tumis timun teri dibawah ini! Yuks Scroll!

Bahan Tumis Timun Teri
1. Timun secukupnya yang dipotong-potong
2. Teri basah atau kering secukupnya
3. Cabai rawit
4. Bawang putih
5. Bawang merah
6. Saos tiram
7. Gula
8. Garam
9. Kaldu bubuk

Cara Masak Tumis Timun Teri Nikmat

1. Siapkan bahan-bahan tumis timun teri
2. Potong-potong cabai rawit, bawang putih, dan bawang merah.

3. Tuangkan minyak secukupnya ke wajan dengan api besar
4. Masukkan teri, cabai rawit, bawang putih, dan bawang merah untuk ditumis

5. Masukkan timun yang sudah dipotong-potong
7. Tambahkan gula, garam, kaldu bubuk, dan saos tiram sesuai selera.
8. Tumis timun teri sudah siap disajikan!
Baca Juga
• Cara Membuat Sate Buntel Khas Solo Simpel dan Tidak Alot
• Resep Potato Wedges, Cemilan Lezat dan Mengenyangkan
• Kisah Surabi: Pelajari kelezatan masakan tradisional Indonesia
• Wajib Dicoba! Ini Jajanan Korea yang Simpel Dibuat Di Rumah
• Denmark Larang Izin Edar Mie Samyang Korea Karena Terlalu Pedas
#resep #resepmakanan #resepmasakan #resepnusantara
BERITA LAINNYA
Infotainment Bertemu Melaney Ricardo, Begini Kabar Terbaru Gracia Indri
Otomotif Musk Dukung Politik Sayap Kanan, Saham Tesla Anjlok hingga 13 Persen
Politik Duo Ganjar-Ridwan Kamil dinilai cocok, namun terganjal persetujuan Golkar yang mendukung Prabowo.
Infotainment Tak Mau Cerai dari Tengku Dewi, Andrew Andika Mengaku Tak Bersalah 100 Persen
Peristiwa Bapak Pencak Silat Dunia Eddie Nalapraya Meninggal Dunia, Prabowo: Contoh Patriot dan Pemimpin Pejuang
Ide Times adalah Portal Media Online yang menyajikan Berita Terkini dan Terbaru seputar Informasi, News Update, Politik, Ekonomi, Humaniora dan Gaya Hidup.