Update Terbaru - Berita Populer - Kategori

Bercerai Dengan Sang Suami, Kimberly Ryder Beri Pesan untuk Anak-anaknya

Bagikan
19 Juli 2024 | Author : Redaksi
Foto: Berbagai Sumber
Kabar gugatan cerai Kimberly Ryder terhadap suaminya Edward Ackbar masih terus tersebar.
Kabar gugatan cerai Kimberly Ryder terhadap suaminya Edward Ackbar masih terus tersebar. sebuah video menjadi viral yang menunjukkan Kimberly Ryder mengirim pesan kepada Rayden dan Aisha.

Untuk Masa Depan Rayden dan Aisha Selama proses perceraian yang sedang berlangsung antara Kimberly Ryder dan Edward Ackbar,
Dalam pesannya, Kimberly mengungkapkan cintanya dan suaminya Edward Ackbar

"Hai Rayden dan Aisyah di masa depan, kedua anakku tersayang. Mama love you so much dan mama tau mama suka marah karena mama sayang banget sama kalian dan mama mau ngajarin kalian sesuatu," ungkap Kimberly Ryder dikutip dari video di Instagram @ahquote pada Kamis, 18 Juli 2024.

Aktris blasteran Inggris tersebut mengaku selama ini bekerja keras demi kebahagiaan dua buah hatinya dan berupaya menyeimbangkan waktu untuk mereka.

"Tapi mama sayang banget sama kalian dan mama kerja keras buat kalian dan mama berusaha menghabiskan waktu bersama kalian dan mama coba untuk ngertiin kalian dan ngajarin kalian juga dan ngabisin waktu dan berusaha bikin kalian happy," sambung Kim.

Ingin Anaknya Mengerti

Kimberly Ryder juga memberikan pesan agar kedua anaknya tumbuh menjadi anak yang baik dan paham agama.

"Tapi seiring berjalannya waktu juga mama mau kalian belajar jadi orang yang baik, anak soleh dan soleha yang baik hatinya yang suka memberi," ujar kakak Natasha Ryder tersebut.


Kim juga berharap agar kelak anaknya mengerti bahwa apa yang ia upayakan adalah demi masa depan mereka.
"Dan Hopefully in the future you will understand that everything i do is for both of you. I love you. Mama harap selalu ada buat kalian. I love you (Semoga kelak kalian mengerti bahwa semua yabg kulakukan adalah demi kalian)," pungkasnya.
Baca Juga
• Desta Sebut Ingin Rujuk, Natasha Rizky Akui Hal Ini
• Kiki MasterChef Kalah, Kiky Saputri Beri Komentar
• Polos Banget! Axel Clash of Champions Ungkap Tipe Cewek Idaman
• Ini Cara Erica Karlina Selamat Dari Pelecehan Sekusl Oleh Sopir Taksi Online
• Putuskan Berhijab, Paula Verhoeven Akui Hal Ini
#Bercerai #Suami #KimberlyRyder #EDWARDAKBAR #artis
BERITA LAINNYA
Kuliner Resep Salad Sayur, Bergizi Tinggi dan Cocok Untuk Diet
Luar Negeri Bencana Banjir di Brazil tewaskan Banyak Warga, Ratusan Warga Masih dalam Pencarian
Infotainment Sama-sama Posesif, Mulan Jameela Bongkar Kebiasaan Ahmad Dhani Saat Cemburu
Kriminal Video Syur Beredar, Remaja di Bandung Laporkan Mantan Pacarnya ke Polisi
Politik Hindari Terjadi Pelanggaran, Bawaslu Awasi Ketat Delapan Daerah PSU
Ide Times adalah Portal Media Online yang menyajikan Berita Terkini dan Terbaru seputar Informasi, News Update, Politik, Ekonomi, Humaniora dan Gaya Hidup.